Jumat (11/12) Kodim 0726/Sukoharjo menerima bantuan 5 Unit tractor roda Dua dan 1 Unit roda 4 dari Ditjen Prasarana Pertanian Kemenpan. Bantuan tersebut diterima langsung oleh Kepala Staf Kodim 0726/Sukoharjo Mayor Arh Nunung Wahyu Nugroho, SE.
KepalaStaf Kodim 0726/Sukoharjo langsung mengawasi penurunan bantuan tersebut .